A. PENDAHULUAN
Marhaban ya Ramadhan …
Bulan Kemenangan telah dihadapan, menanti
untuk sebuah penyambutan dan perubahan. Karena bulan ramadhan adalah bulan
special dengan segala keunggulan.
Bulan Ramadhan Merupakan bulan yang penuh dengan keberkahan. Di bulan
inilah Al-quran
diturunkan. Di bulan ini juga terdapat sebuah malam yang lebih mulia dari
seribu bulan yaitu malam Lailatul Qadr.
Bulan Ramadhan haruslah kita sambut dengan suka cita. Orang – orang yang
suka cita menyambut bulan Ramadhan merupakan orang-orang yang
dijauhkan dari api neraka.
Di Bulan Ramadhan, setiap amal yang kita lakukan akan dilipatkan gandakan
pahalanya. Karena itu, di bulan ramadhan kita harus bisa melakukan amal
sebanyak mungkin.
Banyak Sekali amalan yang bisa kita lakukan di bulan Ramadhan. Salah satu
amalan yang bisa kita lakukan tersebut adalah sedekah. Sedekah merupakan salah
satu amalan yang sangat dianjurkan oleh Rasulullah SAW. Banyak sekali manfaat
dari sedekah. Seperti meringankan beban bagi orang yang menerimanya dan juga
bisa mengurangi kesenjangan antara mereka yang kaya dan mereka yang miskin.
Namun, persoalannya masih banyak masyarakat yang beranggapan bahwa sedekah
itu merugikan mereka. Alasan yang biasa mereka pakai adalah sedekah itu
mengurangi harta mereka. Padahal Allah telah berjanji akan membalas sedekah itu
10 kali lipat. Allah itu maha memberi, mudah saja bagi Allah untuk memberikan
rizki kepada setiap orang yang dia kehendaki.
“ Aksi Ramadhan Dambaan ( ARMADA ) V Perayaan Bulan Suci Ramadhan Tahun
1436 H bersama Forum Alumni Latihan Dasar Osis ( FALDO ) kAB. OGAN ILIR dan
Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Tanjung Raja” telah
dilaksanakan sebanyak 5 tahun berturut – turut dan Alhamdulillah telah ratusan
parsel yang telah kita saluran kepada parkir miskin. Rangkaian “ Aksi Ramadhan Dambaan ( ARMADA ) V
Perayaan Bulan Suci Ramadhan Tahun 1436 H bersama Forum Alumni Latihan Dasar
Osis ( FALDO ) kAB. OGAN ILIR dan Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Tanjung Raja”
menjadi sebagai salah satu upaya memperbanyak
amal kita di bulan suci Ramadhan. Di dalam perayaan ini kami berharap bisa
membantu para fakir miskin khususnya di daerah Tanjung Raja dan sekitarnya.
Sehingga para fakir miskin tersebut dapat merayakan bulan suci Ramadhan dengan
suka cita.
B.
LANDASAN KEGIATAN
Al-Qur’an
Surat An-Nisaa :114)
Artinya: ” Tidak ada kebaikan pada kebanyakan bisikan bisikan
mereka, kecuali bisikan-bisikan dari orang yang menyuruh (manusia) memberi
sedekah, atau berbuat makruf, atau mengadakan perdamaian di antara manusia. Dan
barang siapa yang berbuat demikian karena mencari keridaan Allah, maka kelak
Kami memberi kepadanya pahala yang besar..”( An-Nisaa :114)
Al-Qur’an
Surat Al-Baqarah: 2 74
Artinya: ” Orang – Orang yang menafkahkan Hartanya di
malam dan di siang hari secara tersembunyi dan terang-terangan, maka mereka
mendapat pahala di sisi Tuhannya. Tidak ada kekhawatiran terhadap mereka dan
tidak (puka) mereka bersedih hati..”(Al-Baqarah: 274)
Al-Qur’an
Surat Al-Baqarah: 261
Artinya: Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh)
orang-orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan
sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir: seratus biji.
Allah melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah Maha
Luas (karunia-Nya) lagi Maha Mengetahu..”(Al-Baqarah: 261)
Al – hadist
Turunkanlah ( datangkan lah ) Rezekimu (
dari Allah Swt) dengan Mengeluarkan Sodakoh ( HR. Al-Baihaqi)
Tiada seorang bersodaqoh dengan baik
kecuali Allah memelihara kelangsungan warisannya ( HR. Ahmad)
Barang siapa ingin do’anya terkabul dan
dibebaskan dari kesulitannya hendaknya dia mengatasi ( menyelesaikan )
kesulitan Orang Lain ( HR. Ahmad)
Program
Kerja DKR Tanjung Raja Tahun 2015
Program Kerja Forum Alumni Latihan Dasar Osis Kab. Ogan Ilir
Rapat Kerja Pramuka dan pengurus
Osis tggl 12 Mei 2015
C.
NAMA
KEGIATAN
Kegiatan ini diberi
nama “ Aksi Ramadhan Dambaan ( ARMADA ) V
Perayaan Bulan Suci Ramadhan Tahun 1436 H bersama Forum Alumni Latihan Dasar
Osis ( FALDO ) kAB. OGAN ILIR dan Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Tanjung Raja”
D.
TEMA
KEGIATAN
”Bulan Ramadhan nan suci
telah menanti, bersih kan diri, isi waktu dengan kegiatan yang dapat berarti
biar dapat menjadi pribadi yang jadi impian”
E.
BENTUK
KEGIATAN
1.
Makan siang bersama yang diisi dengan
acara motivator
2.
Bakti Sosial Pembersihan Masjid di
Tanjung Raja, Sungai Pinang, kandis, Tanjung Batu, Indalaya Utara
3.
Pembagian
Parcel bagi Keluarga tidak mampu
4.
Pawai Obor
Bersama Masyarakat Tanjung Raja
5.
Malam
Silaturahmi Masyarakat Kab. Ogan Ilir
(Susunan Acara Terlampir)
F.
WAKTU, TEMPAT,
DAN SASARAN
1.
Makan Siang Bersama
Hari/Tanggal : Jum’at,17
Juni 2015
Tempat :
Masjid Baitussolihin Tanjung
Raja
Sasaran :
Seluruh Pramuka Penggalang dan Penegak Kwarran Tanjung Raja & Pengurus Osis Kec. Tanjung Raja
2.
Pawai Obor
Hari/Tanggal : Jum’at,
Juni 2015
Tempat :
Kelurahan Tanjung Raja
Sasaran :
Seluruh Pramuka Penggalang dan Penegak Kwarran Tanjung Raja & Pengurus Osis Kec. Tanjung Raja
3.
Bakti Sosial Pembersihan Masjid
Hari/Tanggal : Minggu , akhir pekan bulan ramadhan 1436 H
Tempat :
Kelurahan Tanjung Raja,
Kandis, Sungai Pinang, Rantau Alai & Rantau Panjang
Sasaran :
Seluruh Pramuka Penegak
Kwarran & Pengurus Osis
Kecamatan tersebut
4.
Pembagian
Parcel bagi Keluarga tidak mampu
Hari/Tanggal : Di setiap Akhir pekan Bulan Ramadhan
Tempat : Kec
Tanjung Raja
Sasaran :
Seluruh Masyarakat Tanjung Raja yang kurang mampu
G. TUJUAN
Sebagai
kegiatan meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kita terhadap Sang pencipta
Sebagai
Sarana meringankan beban bagi fakir miskin.
memberikan
motivasi emosional yang berpengaruh terhadap perkembangan kepribadian Muslim
pada khususnya dan pemuda pada umumnya
menumbuhkan
rasa solidaritas yang tinggi terhadap sesama
Mempererat
tali silaturahmi dan Ukhuwah Islamiyah
Mewujudkan
eksistensi Pramuka sebagai sarana pengembangan karakter
H.
SUSUNAN
PANITIA
Penyelanggara kegiatan ini adalah seluruh Forum Alumni Latihan Dasar Osis ( FALDO ) KAB. OGAN ILIR, pengurus DKR Tanjung Raja, anggota pramuka tingkat penegak,
anggota rohis dan seluruh
Pengurus Osis SMA di Kab. Ogan Ilir dan Tak lupa partisipan yang selama ini membantu dan mendukung
kegiatan Pramuka.
Susunan
Panitia Terlampir
I.
ANGGARAN
DANA
Anggaran Dana pada kegiatan ini bersumber dari kas Forum Alumni Latihan Dasar Osis ( FALDO ) kAB. OGAN ILIR , DKR, Sumbangan pelajar, seluruh lapisan
masyarakat, dan bantuan dari para
donatur yang tidak mengikat (anggaran dana terlampir).
J.
PENUTUP
Sebelumnya kami mengucapkan terima kasih atas apresiasi
positif terhadap pelaksanaan kegiatan kami ini. Buah keberhasilan dari kegiatan
ini yaitu kebahagiaan para fakir
miskin dalam menyambut bulan ramadhan.
Partisipasi kita dalam kegiatan ini, menandakan kepedulian
kita terhadap nasib fakir miskin yang mengalami kesulitan untuk memenuhi
kebutuhan sehari-hari.
Demikian Proposal ini kami buat untuk memberikan gambaran
yang jelas mengenai pelaksanaan rangkaian kegiatan ini. Mudah-mudahan Allah
membalas semua amal baik kita.
“Sesungguhnya setiap
amal shaleh kepada Allah akan menumbuhkan balasan serupa dengan tumbuhnya
sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, dan tiap-tiap bulir berisi seratus
biji. Demikian Allah memberikan balasan bagi orang-orang yang memberikan nafkah
di jalan-Nya”
“ Aksi
Ramadhan Dambaan ( ARMADA ) V Perayaan Bulan Suci Ramadhan Tahun 1436 H bersama
Forum Alumni Latihan Dasar Osis ( FALDO ) kAB. OGAN ILIR dan Gerakan Pramuka
Kwartir Ranting Tanjung Raja”
Tanjung Raja , Mei 2015
Ketua
Pelaksana,
Rizal
Lulilmi
|
Sekretaris
Pelaksana,
M. Awaludin Misa
|
Mengetahui :
Mengetahui,
Pembina
FALDO KAB. Ogan
Ilir
Ir. H. Sobli , M.Si
|
|
Ketua
FALDO KAB. OGAN
Budi Antoro
|
Lampiran I
SUSUNAN KEPANITIAAN
“ Aksi Ramadhan Dambaan ( ARMADA ) V Perayaan Bulan Suci Ramadhan Tahun
1436 H bersama Forum Alumni Latihan Dasar Osis ( FALDO ) KAB. OGAN ILIR dan Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Tanjung Raja”
Penasehat : Ir. H. Sobli , M.Si
Penanggung Jawab :
Budi Antoro (Ketua Faldo Kab. Ogan Ilir )
OC (Operating Comitte)
Ketua Pelaksana : Rizal Lulilmi ( SMA N 3 Tanjung Raja )
Wakil
Ketua : Isramadhon
Ningsih ( SMK PGRI Tanjung Raja )
Sekretaris : M. Awaludin Misa (SMA N 3 Tanjung Raja )
Bendahara : Ilham Akbar ( SMA N 1 Tanjung Raja )
Koordinator
Kegiatan :
Penutupan Makan Siang : Choirul Saleh (
SMA N 1 Sungai Pinang )
Koordinator pawai Obor : Herman Sawiran ( SMA N 1 Tanjung Raja )
Koordinator Pembagian Sembako :
Rio Alfarizi ( SMA YPPG Tra )
Koordinator Pembersihan Masjid :
Agustin Fajrian ( SMA N 1 Rantau Alai )
Seksi Perlengkapan :
Agung Prabowo (
SMA N 2 Tanjung Raja )
Bayu Aris Munandar ( SMK N 1 Indralaya Utara )
Evran Wibowo ( SMA N 1 Sungai Pinang )
Seksi Acara :
Metha Anggraini (
SMA N 1 Indralaya Utara )
Sepry Dayani (
SMA N 2 Tanjung Raja )
Vidya Wati (
SMA N 3 Tanjung Raja )
Seksi
Konsumsi : Anisa Sapitri
( SMA N 3 Tanjung
Raja )
Edi Candra Saputra ( SMA N 2 Tanjung Raja )
Seksi Administrasi :
Tuti
Rahayu ( SMA N 1 Indralaya
Utara )
M. Dicki Setiawan (
SMA N 2 Tanjung raja )
Seksi
Keamanan : Ahmad Rafika
M. Dzul Faqor (
SMA N 3 Tanjung Raja ) Farid Setiawan ( SMK PGRI Tanjung Raja )
Seksi
Humas & Dokumentasi : Vidya Wati ( SMA N 3 Tanjung Raja )
Roni ( SMA N 1 Tanjung
Raja )
Yunhar ( SMA N 3 Tanjung Raja )
Mengetahui,
Pembina FALDO KAB. Ogan Ilir
Ir. H. Sobli , M.Si
|
Lampiran II
RENCANA SUSUNAN ACARA
Perayaan Bulan Suci
Ramadhan Tahun 1436 H Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Tanjung Raja
Kamis, Juni 2015 makan
siang bersama
Waktu
|
Acara
|
|
Pukul :
10.30 – 11.10
11.10 – 12.10
12.10– 12.30
12.30– 13.00
13.00– 14.00
|
Pembukaan
Acara
Motivasi
Sholat
Berjamaah
Makan
siang bersama
Pembahasan
Teknis baksos pembersihan masjid & Pembagian parcel
|
|
Kamis, Juni 2015 Pawai Obor
Waktu
|
Acara
|
|
Pukul :
18.30 – 18.40
18. 40 – 20.20
20.30– 21.30
21.30
|
Peserta
pawai Obor berangkat dari Ma.Polsek Tanjung Raja
Perjalanan
Pawai Obor Dilanjutkan keliling Tanjung Raja
Kegiatan
Api Unggun di eks. Sukatra
Peserta
kembali Kerumah masing – masing
|
|
Kamis, Juni 2015 Pembagian Parcel bagi fakir miskin!
Waktu
|
Acara
|
|
Pukul
08.00
– 09.00
09.00
– 09.30
09.30
- selesai
|
Acara
Penyerah terimaan Parcel dari panitia pelaksana
kepada camat Tanjung Raja
Penyerahan
secara simbolis dari camat Tanjung Raja
kepada keluarga kurang mampu
Pembagian
Sembako langsung ke rumah – rumah keluarga
kurang
mampu
|
|
Lampiran III
RENCANA ANGGARAN
DANA
a)
PEMASUKAN
KAS FALDO =
Rp. 1.000.000,00
KAS DKR =
Rp 500.000,00
b)
PENGELUARAN
1.
Parcel 100 buah = 100 x Rp115.000 = Rp 11.500.000
Rincian 1 buah parcel:
Nama barang
|
Harga
|
Telur 1 kg
|
Rp 18.000
|
Gandum 1
kg
|
Rp
8.000
|
Gula 1 kg
|
Rp 13.000
|
Teh 1
kotak
|
Rp
5.000
|
Kopi ¼ kg
|
Rp 10.000
|
Susu Kaleng 3 buah (3 x Rp9.000)
|
Rp 27.000
|
Sabun + Detergen
|
Rp 10.000
|
Sarden 4 buah (4 x Rp5.000)
|
Rp 20.000
|
Plastik Parcel 2 buah (2 x Rp1.000)
|
Rp
2.000
|
Pita 2 buah ( 2 x Rp1.000)
|
Rp
2.000
|
Jumlah
|
Rp115.000
|
2.
Pawai Obor
Minyak
tanah
|
5 liter x
10.000
|
50.000
|
Kado pembicara
|
1 x 60.000
|
60.000
|
Jumlah
|
Rp.110.000
|
3.
Pembersihan Masjid
Transportasi
|
Rp. 250.000,00
|
Rp.250.000
|
Penyerahan bantuan Berupa Cat tembok
|
Rp. 500.000,00
|
Rp. 500.000
|
Jumlah
|
Rp.750.000
|
REKAPITULASI
Parcel
|
Rp.
11.500.000
|
Pawai obor
|
Rp. 110.000
|
Pembersihan Masjid
|
Rp. 750.000
|
Total
|
Rp.12.360.000
|
Total
Pengeluaran Rp.12.360.000
Terbilang
: Dua Belas Juta Tiga Ratus Enam Puluh Ribu Rupiah
Dana Yang dibutuhkan = Total Pengeluaran – Total
Pemasukan
= Rp.12.360.000 – Rp.1. 500.000,00
= Rp. 10. 860.000,-
Terbilang
Sepuluh Juta Delapan Ratus Enam Puluh Ribu Rupiah
Ketua
Pelaksana,
Rizal
Lulilmi
|
Sekretaris
Pelaksana,
M. Awaludin Misa
|
Mengetahui :
Pembina
FALDO KAB. Ogan
Ilir
Ir. H. Sobli , M.Si
|
|
Ketua
FALDO KAB. OGAN
Budi Antoro
|
|
|
Proposal
Kegiatan Merayakan Bulan Suci Ramadhan
|
Ramadhan telah
menanti,
saatnya untuk menyambutnya dengan
riang hati
semangat Ramadhan tahun ini
untuk merubah diri, dan memperbanyak ibadah
guna membekali diri menanti akhirat nanti
semoga dengan berbagi di ramadhan ini
dapat lebih mendekatkan diri kepada sang Ilahi |
No comments:
Post a Comment