PROPOSAL DAN
PROGRAM KERJA
REHAP BERAT
DANA BANTUAN SOSIAL APBN-P
TAHUN 2012
SMA NEGERI 3 TANJUNG RAJA
KABUPATEN OGAN
ILIR
SUMATERA SELATAN
2012
PEMERINTAH KABUPATEN
OGAN ILIR
DINAS
PENDIDIKAN
SMA NEGERI 3 TANJUNG
RAJA
Jl.
Raya Lintas Timur No. 149 Ds.Ulak Kerbau
Baru Kec. Tanjung Raja Kab. Ogan Ilir
Kode Pos : 30661
No : 420/ /SMAN.3.TRA/D.Dik.OI/2012
Lamp : 1 (satu) Berkas
Perihal : Bantuan Sosial Rehabilitasi Gedung Sekoah
Kepada
Yth.
Direktur
Pembinaan SMA
Direktorat Jendral Pendidikan Menengah
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan
di-
Jakarta
Dengan
hormat,
Sehubungan dengan surat Bapak
tanggal 28 Mei 2012 tentang perihal diatas maka dengan ini kami mengajukan
permohonan untuk mendapatakan bantuan Rehab tersebut.
Sebagai
bahan pertimbangan Bapak bersama ini kami lampirkan Rencana dan Program Kerja
untuk rehap berat tersebut diatas.
Demikian,
semoga Bapak dapat memakluminya. Atas segala perhatian diucapkan terima kasih.
Mengetahui
Kepala
Dinas Pendidikan Tanjung
Raja, Juni 2012
Kabupaten
Ogan Ilir, Kepala
Sekolah,
Drs. H. Baharuddin
Noer, MM. Hj.
NADRA, S.Pd.
Pembina Utama Muda Pembina/IVa
NIP. 19531020 198102 1
010 NIP.19650404
198703 2 003
PEMERINTAH KABUPATEN OGAN ILIR
DINAS
PENDIDIKAN
SMA NEGERI 3
TANJUNG RAJA
Jl.
Raya Lintas Timur No. 149 Ds.Ulak Kerbau
Baru Kec. Tanjung Raja Kab. Ogan Ilir
Kode Pos : 30661
Kepada
Yth.
Direktur
Pembinaan SMA
Direktorat Jendral Pendidikan Menengah
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan
di-
Jakarta
Dengan Hormat,
Bersamaan
ini kami sampaikan
No
|
Isi Surat
|
Banyaknya
|
Keterangan
|
1.
|
Proposal
dan Program Kerja Rehab Berat SMA Negeri 3 Tanjung Raja dari Dana Bantuan
Sosial APBN-P Tahun 2012
|
1
(satu) set
|
Disampaikan
dengan hormat untuk dimaklumi.
Terima
Kasih
|
Tanjung
Raja, Juni 2012
Kepala
Sekolah,
Hj. NADRA, S.Pd.
Pembina/IVa
NIP.19650404
198703 2 003
PROPOSAL
RENCANA
DAN PROGRAM
REHAB
BERAT
NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 3
TANJUNG RAJA
ALAMAT SEKOLAH : JL. RAYA LINTAS TIMUR DESA ULAK
KERBAU BARU
KEC. TANJUNG RAJA KAB. OGAN ILIR
1.
VISI,
MISI DAN TUJUAN SEKOLAH
A.
Visi
Sekolah
Berakhlaq
Mulia dan Berprestasi
B. Indikator Visi
a. Unggul
dalam akhlaqul karimah
b. Unggul
dalam prestasi akademik
c. Unggul
dalam ekstra kurikuler
d. Unggul
dalam pengelolaan administrasi sekolah
e. Unggul
dalam IPTEK
C.
Misi
Sekolah
a. Menerapkan
disiplin tinggi dalam segala kegiatan
b. Mengoptimalkan
kinerja warga sekolah dan partisipasi masyarakat
c. Mengoptimalkan
pelaksanaan pembelajaran secara efektif
d. Menumbuhkan
penghayatan terhadap ajaran agama dan mampu menerapkannya dalam
kehidupansehari-hari
e. Memotivasi
siswa untuk mengenali potensi dirinya dengan kegiatan ekstrakurikuler, seni,
olahraga, keterampilan dan agama
f. Mengobtimalkan
kualitas lulusan peserta didik yang kompeten
D.
Tujuan
Sekolah
Tujuan
Sekolah 2012-2014 yang berkaitan dengan sarana/prasarana antara lain :
a. Merehab
6 (enam) ruang belajar.
b. Merehab
Ruang kantor ( Ruang kepala sekolah, ruang tata usaha, ruang guru dan Wc guru)
c. Membangun
4 (empat) lokal baru sehingga menjadi 10(sepuluh) ruang belajar.
d. Pengadaan
6(enam) unit LCD/infocus
2.
IDENTIFIKASI
TANTANGAN NYATA YANG DIHADAPI SEKOLAH
Keadaan saat
ini
|
Diharapkan
|
Tantangan
|
·
Karena usia bangunan yang sudah tua, kondisi
bangunan yang sudah banyak rusak berat dan memerlukan rehabilitasi.
|
·
Diharapkan adanya rehab berat sehingga
bangunan-bangunan yang rusak dapat digunakan dalam kondisi yang nyaman untuk proses
belajar mengajar.
|
·
Kondisi bangunan sudah banyak yang rusak berat
|
3.
SASARAN/TUJUAN
SITUSIONAL
Sasaran
pada tahun (2012-2014) yang berhubungan dengan pengadaan sarana:
·
Rehab
berat
4.
IDENTIFIKASI
FUNGSI SASARAN
Sasaran
|
Fungsi-Fungsi
|
·
Rehab berat
|
·
Progam
·
Kepanitiaan
·
Dana
|
5.
ANALISA
SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, and Treat)
Sasaran
1 : Rehab Berat
FUNGSI DAN FAKTOR
|
KRITERIA KESIAPAN
|
KONDISI NYATA
|
KESIAPAN
|
|
SIAP
|
TDK SIAP
|
|||
A.
FUNGSI PROGRAM
1.
Faktor Internal
a.
Program Rehab Berat
2.
Faktor Eksternal
a.
Adanya rehab berat yang diperlukan
B.
FUNGSI KEPANITIAAN
1.
Faktor Internal
a.
Kepanitiaan Rehab Berat
2.
Faktor Eksternal
a.
Keterlibatan komite sekolah dalam kepanitiaan
C.
FUNGSI DAN
1.
Faktor Internal
a.
Sumber dana sekolah yang membiayai Rehab berat
2.
Faktor Eksternal
a.
Sumber dana dari Dana Bantuan Sosial APBN-P untuk
Rehab Berat
|
·
Memiliki program Rehab berat yang diperlukan
·
Tersedianya rehab berat yang diperlukan
·
Adanya kepanitiaan Rehab Berat
·
Adanya keterlibatan komite Sekolah dalam kepanitiaan
·
Tersedianya dana sekolah untuk membiayai Rehab
Bera
·
Adanya sumber dana dari Dana Bantuan Sosial APBN-P
untuk Rehab Berat
|
·
Belum ada Rehab berat yang diperlukan
·
Tersedia rehab berat yang diperlukan
·
Belum ada kepanitiaan Rehab Berat
·
Adanya keterlibatan komite sekolah dalam
kepanitiaan
·
Tidak tersedianya dana sekolah untuk membiayai
Rehab Berat
·
Ada sumber dana dari Dana Bantuan Sosial APBN –P
untuk Rehab Berat
|
-
√
-
√
-
√
|
√
-
√
-
√
-
|
6.
LANGKAH-LANGKAH
PEMECAHAN MASALAH
SASARAN
|
RUMUSAN MASALAH
|
LANGKAH-LANGKAH
PEMECAHAN MASALAH
|
1.
|
1.
Belum memiliki rencana dan program Rehab berat
2.
Belum ada kepanitiaan Rehab Berat
3.
Tidak ada dana Sekolah untuk Behab Berat
|
1.
Pengadaan rencana dan program Rehab Berat
2.
Pengadaan kepanitiaan Rehab Berat
3.
Menggunakan Dana Bantuan Sosial APBN-P Rehab Berat
|
7.
RENCANA
DAN PROGRAM REHAB BERAT
Nama Program
|
Sasaran
|
Penanggung Jawab
|
Program Kerja
|
Rincian Program Kerja
|
1.
Rehab Berat
|
1.
Rehab Berat
|
Wakasek Sarana
|
1.
Rencana dan Program Rehab Berat
2.
Penujukan panitia Rehab Berat
3.
Penggunaan dana APBN-P untuk Rehab berat
|
1.1. Menyusun
rencana dan program Rehab Berat (6 ruang/ satu bulan)
1.2.Orientasi program
rehab berat
2.1. Membentuk 3
orang panitia pelaksana Rehab Berat
2.2.Mengorganisasikan
kegiatan selama pembelian
2.3.Membuat
laporan Rehab Berat
3.1.Menunjuk satu
orang pengelola keuangan Rehab Berat
|
Tanjung Raja, Juni 2012
Kepala SMAN 3 Tanjung Raja,
Hj.
NADRA, S.Pd.
Pembina/IVa
NIP.
196504041987032003
No comments:
Post a Comment